MACAM2 BAHASA KOMPUTER

Author: labkom21

1)BAHASA MESIN ATAU BAHASA BINER
Bahasa biner merupakan bahasa mesin yang dimengerti oleh komputer, berbasis angka dua yaitu bilangan yang terdiri dari angka 1 dan 0

2) BAHASA ASSEMBLY
Bahasa Assembly dikenal sebagai bahasa tingkat rendah karena penggunaannya lebih mudah dan lebih cepat dari bahasa biner hanya saja bahasa tersebut bergantung pada jenis mesin yang digunakan sehingga akan menyulitkan bagi orang awan.

3) BAHASA FORTRAN
Bahasa Fortran atau Formula Transkator adalah bahasa yang dirintis oleh IBM pada tahun 1950 yang merupakan bahasa generasi ketiga.

4) BAHASA GENERASI KE EMPAT
Bahasa Fortran atau Formula Transkator adalah bahasa yang merupakan perkembangan dari fortran yang biasa dikenal dengan bahasa deklaratif yang biasa menggunakan bahasa Inggris biasa

5) BAHASA APLIKASI
Bahasa Aplikasi merupakan penggabungan kepentingan dalam dunia kerja dan untuk mengatasi pekerjaan manusia misalnya program aplikasi sains, grafis, angka, sistem dan lain sebagainya

6) BAHASA ASCII
Bahasa ASCII atau American Standard Code for Information Interchange biasa diguanakan untuk keperluan mengetik yang tidak terdapat pada tombol keyboard misalnya alpha, beta dan lain sebagainya. Tombol ASCII berjumlah 256 buah.

 

1 Response to “MACAM2 BAHASA KOMPUTER”

  1. JMP

    Dear labkom21,

    saya sangat berharap blog ini bisa di update terus dg materi TIK yang sedang dipelajari di kelas. sangat bermanfaat.


Leave a Reply